- Jelaskan definisi dari theodolit?
- Apa perbedaan antara alat ukur theodolit dengan waterpass?
- Apa yang dimaksud dengan pengukuran horizontal?
- Sebutkan dan jelaskan macam-macam theodolit menurut prinsip kerjanya?
- Menurut tingkat ketelitian, ada beberapa jenis theodolit, sebutkan!
- Theodolit digital terbagi atas tiga macam.Bagian bawah dari theodolit digital terdiri atas?
- Jelaskan cara setting optis dari theodolit digital?
- Bagian-bagian theodolit terdiri atas bagian dan fungsi, sebutkan dan jelaskan!
JAWAB
1)Theodolit adalah slah satu alat ukur tanah yang digunakan untuk menentukan tinggi tanah dengan sudut mendatar maupun sudut tegak.
2)Perbedaan alat ukur theodolit dengan waterpass ialah pada sudut yang dimiliki, kalau theodolit memiliki sudut tegak dan sudut mendatar sedangkan waterpass hanya memiliki sudut mendatar saja.
3)Pengukuran horizontal ialah kumpulan titik-tiitik yang telah diketahui atau ditentukan posisi horizontalnya berupa koordinat pada bidang datar ( X, Y) dalam sistem proyeksi tertentu.
4)-Repeating Theodolit ialah bekerja dengan melakukan pengulangan sudut terhadap skala graduasi.
2)Perbedaan alat ukur theodolit dengan waterpass ialah pada sudut yang dimiliki, kalau theodolit memiliki sudut tegak dan sudut mendatar sedangkan waterpass hanya memiliki sudut mendatar saja.
3)Pengukuran horizontal ialah kumpulan titik-tiitik yang telah diketahui atau ditentukan posisi horizontalnya berupa koordinat pada bidang datar ( X, Y) dalam sistem proyeksi tertentu.
4)-Repeating Theodolit ialah bekerja dengan melakukan pengulangan sudut terhadap skala graduasi.
-Direction Theodolit ialah memanfaatkan bentuk lingkaran untuk menentukan besar suatu sudut.
-Vernier Transit Theodolit ialah teleskop yang memungkinkan bididkannya bisa berbalik kembali sehingga perhitungan besaran sudutnya pun dilakukan sebanyak dua kali berturut-turut.
5)1.Theodolit presisi
2.Theodolit satu sekon
3.Theodolit satu menit
4.Theodolit sepuluh sekon
5.Theodolit sepuluh menit
6)1.Statif atau tripod
2.Tiga sekrup penyetel nivo kotak
3.Sekrup pengunci pesawat
7)Cara seting optis :
- alat diletakkan diatas patok, paku payung terlihat pada lensa teropong untuk centering optis
- pengunci kaki statif dikendurkan, kaki statif ditancapkan ketanah dan dikunci atau dikencangkan lagi
- gelombang nivo diatur berada tepat pada tengah lingkaran
- mengatur salah satu nivo tabung dengan mengatur sekrup pengatur nivo
- mengatur nivo tabung yang lain
- mengatur nivo teropong dengan sekrup pengatur nivo teropong
- Teropong lensa objektif : untuk menangkap bayangan objek atau target atau biasanya disebut dengan lensa positif
- Teropong lensa okuler : lensa negatif sebagai lensa mata
- Baterai : tenaga untuk mengoperasikan theodolit
- Visir : untuk membantu pembidikan
Terima kasih telah mensupport blog saya terima kasih.Mohon maaf apabila ada kata-kata yang kurang atau salah.Syukron
BY : ADITYA
Sangat membantu
BalasHapusTerima kasih
Hapus